Berita Uncategorized

Kumpulan berita terbaru dan terpercaya seputar Uncategorized dari seluruh penjuru nusantara.

Uncategorized 18 Jan 2026

G-Pool Open Tournament 9 Ball Perebutkan Hadiah Rp80 Juta, Terbesar di Kotim

CATATAN.CO.ID, Sampit – Turnamen biliar yang bertajuk G-Pool Open Tournament 9 Ball balal digelar pada 30 Januari hingga 1 Februari 2026 di G-Pool Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Ajang ini memperebutkan total hadiah sebesar Rp80 juta, yang menjadi salah satu hadiah terbesar dalam sejarah turnamen biliar di Kotim. Turnamen tersebut diikuti oleh 260 peserta yang […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 2 Agt 2025

Etika dan Moral Jadi Kunci Hadapi Tantangan Zaman

CATATAN.CO.ID, Sampit – Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Muhammad Irfansyah, menegaskan pentingnya menjaga nilai-nilai etika dan moral sebagai fondasi utama pendidikan generasi muda, di tengah arus digitalisasi dan kemajuan teknologi. Menurutnya, kemajuan dalam metode pembelajaran tidak boleh mengesampingkan karakter siswa. “Sekarang pembelajaran sudah modern, spidol saja hampir tidak digunakan lagi. Tapi secanggih apa […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 5 Jun 2025

Pemkab Murung Raya Salurkan 50 Hewan Kurban Sambut Iduladha 1446 H

CATATAN.CO.ID, Puruk Cahu — Pemerintah Kabupaten Murung Raya (Pemkab Mura) menyalurkan 50 ekor hewan kurban kepada masyarakat dalam rangka menyambut Hari Raya Iduladha 1446 Hijriah. Penyerahan dilakukan secara simbolis oleh Bupati Murung Raya, Heriyus, di halaman Masjid Agung Al-Istiqlal Puruk Cahu, Rabu, 4 Juni 2025. Program ini merupakan bentuk kepedulian Pemkab Mura terhadap masyarakat, khususnya […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 16 Mei 2025

Petani Baamang Berjuang Kelola Lahan Gambut, Harapkan Bantuan Pemerintah

CATATAN.CO.ID, Sampit – Petani di Kelurahan Baamang Hulu, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), terus berjuang mengelola lahan gambut untuk mendukung program cetak sawah. Namun, kondisi lahan yang tidak mudah diolah membuat mereka membutuhkan dukungan lebih dari pemerintah. Camat Baamang, Sufiansyah, mengungkapkan bahwa lahan gambut memerlukan penanganan khusus agar bisa dimanfaatkan secara optimal untuk pertanian, terutama untuk […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 3 Mei 2025

Desa Bukit Indah dan Tumbang Batu Terpantau Titik Panas

CATATAN.CO.ID, Sampit – Masyarakat di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah, diminta tetap waspada. Meski musim kemarau belum tiba, dua titik panas telah terdeteksi di Kecamatan Telaga Antang. Titik panas tersebut muncul pada 3 dan 4 Mei 2025, masing-masing terpantau di Desa Bukit Indah dan Desa Tumbang Batu, tepatnya di wilayah Bukit Santuai. Hal ini […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 3 Mei 2025

Warga Desa Pemantang Tuntut Kompensasi, Lahan Diduga Digunakan PT KMA untuk Jalan

CATATAN.CO.ID, Sampit – Warga Desa Pemantang, Kecamatan Mentaya Hulu, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), bernama Sihokman, menuntut kompensasi kepada PT Karya Makmur Abadi (KMA). Tuntutan ini muncul karena lahan miliknya diduga digunakan perusahaan sebagai akses jalan. Untuk menyelesaikan persoalan ini, kedua belah pihak melakukan mediasi di Kantor PT KMA pada Jumat, 2 Mei 2025. Sihokman diwakili […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 2 Mei 2025

Kotim Siapkan Generasi Emas 2045, Dimulai dari Sekolah di Pelosok

CATATAN.CO.ID, Sampit – Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menunjukkan keseriusannya dalam menyongsong Indonesia Emas 2045. Dalam peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025, Bupati Kotim, Halikinnor menegaskan bahwa pembangunan sumber daya manusia (SDM) unggul tidak bisa hanya berpusat di kota besar, tetapi harus dimulai dari daerah dan sekolah-sekolah di pelosok. Pernyataan itu disampaikan Halikinnor usai memimpin upacara […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 30 Apr 2025

Siswi SDN 4 Ketapang Raih Juara 2 FLS3N Gambar Ekspresi Tingkat Kecamatan MB Ketapang

CATATAN.CO.ID, Sampit – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh siswi SDN 4 Ketapang, Nafisa Qirla Rindani, yang berhasil meraih Juara 2 dalam ajang Festival dan Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional (FLS3N) 2025 kategori Gambar Ekspresi tingkat Kecamatan Mentawa Baru Ketapang, Kabupaten Kotawaringin Timur. Kategori lomba tersebut diselenggarakan di Aula Korwil Disdik Kecamatan MB Ketapang dengan […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 30 Mar 2025

Ditanya “Kapan Nikah?” Saat Lebaran? Begini Cara Menjawab Sesuai Situasi dan Kondisi

CATATAN.CO.ID, Tips– Lebaran adalah momen berkumpul bersama keluarga besar. Suasana hangat dan penuh kebersamaan menjadi ciri khasnya. Namun, bagi sebagian orang, ada satu pertanyaan yang kerap muncul dan terasa sedikit mengusik: “Kapan nikah?” Bagi yang masih sendiri atau belum merencanakan pernikahan dalam waktu dekat, pertanyaan ini bisa terasa membingungkan atau bahkan menyebalkan. Namun, jangan khawatir! […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 5 Feb 2025

Disdik Kotim Ingatkan Awasi Anak agar Tak Kecanduan Gim Online

CATATAN.CO.ID, Sampit –  Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Muhammad Irfansyah, mengingatkan pentingnya pengawasan orang tua dan sekolah dalam membimbing anak-anak agar tidak kecanduan gim online. Menurutnya, salah satu contoh nyata dampak buruk akibat kebiasaan bermain gim online, yakni dapat mempengaruhi pola tutur kata anak. Tidak sedikit anak-anak yang mulai terbiasa berkata kasar, […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 4 Feb 2025

SDN 4 Baamang Tengah Bantu Siswanya yang Menjadi Korban Kebakaran di Gang Delima Kuning

CATATAN.CO.ID, Sampit – SDN 4 Baamang Tengah memberikan bantuan kepada siswanya yang turut menjadi korban kebakaran di Jalan Muchran Ali Gang Delima Kuning, Baamang, Jumat lalu, 31 Januari 2025. “Kami keluarga besar SDN 4 Baamang Tengah, baik siswa, dewan guru, dan staf telah memberikan bantuan sumbangan berupa uang, baju seragam, peralatan sekolah, bahan makanan, dan […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 18 Des 2024

Tri Wibowo Imbau Warga Kotim Waspada Kejahatan Selama Liburan Nataru

CATATAN.CO.ID, Sampit –Wakapolres Kotawaringin Timur (Kotim) Kompol Tri Wibowo mengimbau kepada masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi kejahatan yang bisa terjadi selama liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru), Imbauan ini disampaikan oleh Tri Wibowo di hadapan awak media di Mapolres Kotim pada Rabu, 18 Desember 2024. Tujuannya untuk mengantisipasi kemungkinan kriminalitas yang bisa mengganggu perayaan […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 18 Des 2024

Polisi Temukan Identitas Mayat Membusuk di Jalan Cilik Riwut Sampit

CATATAN.CO.ID, Sampit – Setelah melakukan penyelidikan mendalam, aparat kepolisian akhirnya menemukan identitas mayat yang membusuk di sebuah rawa Jalan Cilik Riwut Km 2,5, Kecamatan Baamang, Sampit. ”Korban berinisial JA, usianya sekitar 78 tahun,” ucap Kasatreskrim Polres Kotawaringin Timur (Kotim) AKP Iyudi Hartanto, Rabu, 18 Desember 2024. Identitas korban terungkap setelah ada salah seorang warga yang […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

Belajar Demokrasi Sejak Dini, Anak-Anak PAUD ini Ikuti Simulasi Pemilu

CATATAN.CO.ID, Sampit – Sejumlah pelajar dari Raudhatul Athfal (RA) Melati Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, mengikuti simulasi pemungutan suara yang menyerupai proses pemilihan umum belum lama ini. Dessy Wardani, guru kelas kelompok B2, menyampaikan bahwa simulasi ini melibatkan tiga jenis pemilihan, yaitu pemilihan presiden dan wakil presiden, gubernur dan wakil gubernur, serta bupati dan wakil bupati. […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

Kemenag Apresiasi P5P2RA di MTsN 1 Kotim untuk Pembinaan Karakter Siswa

CATATAN.CO.ID, Sampit – Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Kotawaringin Timur, H. Khairil Anwar, memberikan apresiasi tinggi terhadap kegiatan Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin (P5P2RA) yang diselenggarakan oleh MTsN 1 Kotim pada 26 November 2024. “Kami sangat mendukung kegiatan P5P2RA ini sebagai langkah strategis dalam membina karakter siswa, sekaligus mewujudkan […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

MTsN 1 Kotim Selenggarakan P5P2RA dengan Ragam Kegiatan

CATATAN.CO.ID– Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 1 Kotawaringin Timur sukses melaksanakan kegiatan Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin (P5P2RA), yang diisi dengan beragam kegiatan menarik dan edukatif. Kepala MTsN 1 Kotim, M. Rusidi, menyampaikan bahwa kesuksesan kegiatan ini berkat dukungan penuh dari para wali siswa melalui Komite Sekolah serta kerja sama […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

Festival Pelajar Sejalan dengan Kurikulum Merdeka, Dinas Pendidikan Apresiasi

CATATAN.CO.ID, Sampit – Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengapresiasi IPM Festival yang diselenggarakan SMP Muhammadiyah. Kegiatan ini dinilai sejalan dengan implementasi Kurikulum Merdeka yang memberikan kebebasan bagi sekolah untuk mengadakan kegiatan inovatif. “Kami sangat mengapresiasi kegiatan ini. Pada pelaksanaan tahun ketiga ini, jumlah pesertanya bertambah banyak, bahkan melibatkan siswa dari jenjang sekolah dasar,” ujar […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

Festival IPM 2024, Ajang Pengembangan Bakat dan Promosi Sekolah Muhammadiyah

CATATAN.CO.ID, Sampit – Festival Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) yang digelar SMP Muhammadiyah Sampit menjadi wadah pengembangan bakat sekaligus ajang promosi lembaga pendidikan Muhammadiyah. Kepala SMP Muhammadiyah Sampit, Rohana, menyatakan bahwa kegiatan ini bertujuan memperkenalkan amal usaha Muhammadiyah kepada masyarakat, termasuk kualitas pendidikan dan fasilitas yang dimiliki sekolah. “Selain mengembangkan minat dan bakat siswa, kegiatan ini […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 13 Des 2024

Disdik Barsel Belajar ke SMPN 1 Sampit, Ini Alasannya

CATATAN.CO.ID, Sampit – Dinas Pendidikan Barito Selatan (Disdik Barsel) melakukan kunjungan ke SMP Negeri 1 Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, untuk kaji tiru pengelolaan komunitas belajar intra sekolah. Kunjungan ini bertujuan memperkuat program Sekolah Penggerak, khususnya dalam penerapan proyek profil Pelajar Pancasila dan komunitas belajar. Abdul Hamid, Kasi Kurikulum Disdik Barsel, mengungkapkan bahwa SMPN 1 Sampit […]

Baca Selengkapnya
Uncategorized 1 Des 2024

Dewan Katingan Apresiasi Pelaksanaan Pemungutan Suara Aman dan Damai

CATATAN.CO.ID, Kasongan – DPRD Kabupaten Katingan memberikan apresiasi atas pelaksanaan pemungutan suara pada Pilkada serentak yang digelar pada 27 November 2024. Proses pemungutan suara berlangsung aman, lancar, dan damai. Wakil Ketua I DPRD Katingan, Nanang Suriansyah, menyampaikan rasa syukur atas kelancaran penyelenggaraan Pilkada di daerah tersebut. “Kami mengapresiasi pelaksanaan pencoblosan Pilkada pada 27 November 2024 […]

Baca Selengkapnya