PJ Bupati Pulang Pisau Mengunjungi Sejumlah Pasar
CATATAN.CO.ID, Pulang Pisau – Setelah resmi ditunjuk sebagai Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani mengunjungi sejumlah pasar di wilayah perkotaan setempat, Kamis, 28 September 2023. Hal itu dilakukannya guna mengantisipasi terjadinya lonjakan harga sejumlah bahan pokok. “Kunjungan kami kedua pasar ini terkait dengan upaya pemerintah untuk mengambil kebijakan atas langkah antisipasi semisal terjadinya […]
Baca Selengkapnya