Sambut Natal, Pj Sekda Palangka Raya Ajak Warga Perkuat Persatuan
CATATAN.CO.ID, Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya mengajak seluruh masyarakat, khususnya umat Kristiani, untuk merayakan Natal dengan penuh sukacita dan semangat persaudaraan. Hal ini disampaikan oleh Penjabat Sekretaris Daerah Kota Palangka Raya, Arbert Tombak. Dia menyampaikan harapannya agar momen perayaan Natal tahun ini dapat memperkuat persatuan umat serta menjauhkan segala perbedaan yang ada. “Natal […]
Baca Selengkapnya